MERENGKUH ANGAN Antologi Puisi Guru
Saturday, January 04, 2020
Edit
Buku ini memuat 464 puisi. Puisi-puisi ini ditulis oleh para guru di Jawa Tengah. Mereka menulis puisi pada kegiatan Bengkel Sastra yang diselenggarakan oleh Balai Bahasa Jawa Tengah pada 2014 di Kabupaten Cilacap, Grobogan, dan Kudus. Rasanya sayang kalau puisi-puisi hasil pelatihan itu tidak didokumentasikan. Oleh sebab itu, Balai Bahasa Jawa Tengah merasa perlu menerbitkannya dengan harapan agar para guru, baik yang ikut pelatihan maupun yang tidak, dapat membaca dan membaca kembali puisi-puisi dalam buku ini. Kalau begitu, silakan DOWNLOAD.