IKHTISAR PUISI INDONESIA DI JAWA TENGAH
Saturday, January 04, 2020
Edit
Buku ini berisi paparan tentang puisi Indonesia di Jawa Tengah yang pernah dimuat di surat kabar yang terbit di Jawa Tengah (Suara Merdeka, Solopos, Joglosemar, dan Radar Tegal) pada periode 1998--2011 (masa awal reformasi, reformasi, dan pascareformasi). Bagaimana kira-kira pandangan para penyair yang menulis puisi di surat kabar tersebut terhadap masa-masa setelah 1998? Nah, jika hendak membaca dan memiliki buku ini, silakan saja DOWNLOAD.