WACANA EKSPOSISI BAHASA JAWA
Wednesday, June 21, 2017
Edit
Buku berjudul Wacana Eksposisi Bahasa Jawa ini semula berupa laporan hasil penelitian tim (Restu Sukesti, Herawati, Tarti Khusnul, dan Nanik) yang dikerjakan pada tahun 2012. Buku yang baru diterbitkan oleh Balai Bahasa Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2015 ini berisi kajian tentang makrostruktur dan mikrostruktur wacana eksposisi bahasa Jawa. Diharapkan apa yang tersaji dalam buku ini bermanfaat bagi masyarakat, khususnya untuk inventarisasi kekayaan bentuk-bentuk wacana dalam bahasa Jawa dan untuk kepentingan pengajaran bahasa Jawa. Selanjutnya, jika hendak membaca secara lengkap buku ini, silakan DOWNLOAD.